Kue Lumpur Rasa Pandan
Selain kue lumpur kentang, yuk berkreasi dengan daun pandan. Kue lembut dengan wangi aroma pandan makin menggugah selera.
2 butir telur
150 gr gula pasir
150 gr kentang, kukus, haluskan
1 gelas (200 ml) santan
100 gr tepung terigu
0,5 sdt garam
Beberapa tetes essens pandan
50 gr kismis
1.Kocok telur dan gula hingga mengembang.
2.Masukkan kentang dan tepung terigu secara bergantian, aduk rata.
3.Tuang santan sambil diaduk hingga halus.
4.Terakhir masukkan garam dan beberapa tetes essens pandan. Aduk rata.
5.Panaskan cetakan kue lumpur, tuang adonan
Bahan kue lumpur :
2 butir telur
150 gr gula pasir
150 gr kentang, kukus, haluskan
1 gelas (200 ml) santan
100 gr tepung terigu
0,5 sdt garam
Beberapa tetes essens pandan
50 gr kismis
Cara membuat kue lumpur pandan :
1.Kocok telur dan gula hingga mengembang.
2.Masukkan kentang dan tepung terigu secara bergantian, aduk rata.
3.Tuang santan sambil diaduk hingga halus.
4.Terakhir masukkan garam dan beberapa tetes essens pandan. Aduk rata.
5.Panaskan cetakan kue lumpur, tuang adonan
0 Response to "Kue Lumpur Rasa Pandan"
Post a Comment